Rancangan Acak Lengkap Faktorial (RALF)
No. Komputer : 11
LAPORAN
RANCANGAN ACAK LENGKAP FAKTORIAL (RALF)
NPM : 24001005I011221264
No. Komputer : 11
LABORATORIUM STATISTIK DAN SOSIAL
FAKULTAS PEERNAKAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN
2024
Tinjauan Pustaka
A. Definisi Rancangan Acak Lengkap Faktorial
Rancangan faktorial banyak digunakan dalam percobaan yang melibatkan beberapa faktor yang diperlukan untuk mengkaji pengaruh gabungan dari faktorfaktor tersebut pada variabel respon. Salah satu rancangan faktorial yang paling banyak digunakan dalam penelitian adalah RAL faktorial dengan sejumlah faktor yang masing-masing faktor memiliki dua taraf yang bersifat kuantitaif maupun kualitatif, disebut rancangan faktorial . Rancangan yang melibatkan tiga faktor (A, B, dan C) dengan masing-masing faktor terdiri dari dua taraf disebut dengan RAL faktorial.
Prinsip : Semua unit penelitian (perlakuan dan ulangannya) disebar secara acak disatu tempat dan perlakuan terdiri dari 2 atau lebih dari 2 faktor perlakuan.
Model Matematika
Hijk = π + Pj + Pk + (Pj x Pk) + eijk
Keterangan :
Hijk = Hasil akibat perlakuan ke-j dan perlakuan ke-k pada ulangan ke-i
π = Nilai tengah umum
Pj = Pengaruh faktor perlakuan ke-j
Pk = Pengaruh faktor perlakuan ke-k
Pj x Pk = Interaksi perlakuan ke-j dan perlakuan ke-k
Eijk = Eror akibat perlakuan ke-j dan perlakuan ke-k pada ulangan ke-i
i = 1, 2, …., u (u = ulangan)
j = 1, 2, …., p ke-1 (p = perlakuan ke-1)
k = 1, 2,…... p ke-2 (p = perlakuan ke-2)
MENGANALISIS DATA DENGAN MENGGUNAKAN SPSS
PADA RANCANGAN ACAK LENGKAP POLA FAKTORIAL
Data
Langkah-langkah penyelesaian RAL Faktorial dengan SPSS 16 sebagai berikut:
Langkah 1: Jalankan program SPSS 16
Langkah 2 : Mengisi Bagian Kolom Name Seperti di bawah ini
Langkah 3 : Selanjutnya pada “Decimals” disesuaikan berapa banyak decimal yang akan kita gunakan.
Langkah 5 : Mengisi Bagian “Values” (Bagian Perlakuan A dan Bagian Perlakuan B Serta Ulangan)
Pada Perlakuan A Value diisi dengan A1 Ekstrak 1 ml dan seterusnya Seperti pada gambar
Pada Perlakuan B Value diisi dengan B1 Lama Penyinaran 3 hari dan diikuti seperti gambar
Pada Bagian Label Diklick lalu menjadi data yang seperti dibawah :
Langkah 7 : Menganalisis Data
Klik Bagian Analyze General Linear Model à Univariate
Langkah 11 : Klik bagian Options Masukkan Overal dan Seperti dibawah
Langkah 13 : Lalu Muncul OUTPUT dari analisis yang dilakukan
output





















Komentar
Posting Komentar